Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
KLIK BERITA AYU TING TING LAIN NYA DI SINI
KLIK BERITA VIRAL LAIN NYA DI SINI

Resep Cara Membuat Cake Sarang Semut Empuk

Resep Cara Membuat Cake Sarang Semut Empuk - Cake sarang semut ini juga disebut cake caramel yang pastinya enak dan lezat. Dinamakan cake sarang semut mungkin bentuknya memang mirip dengan sarang semut. Nah disini sista ayo kita mencoba membuat cake sarang semut yang enak dan empuk, semoga resep ini dapat bermanfaat bagi sista dirumah.

Resep Cara Membuat Cake Sarang Semut Empuk
Add caption

Bahan :

  • 150 gram tepung terigu protein sedang
  • 85 gram maizena
  • 6 butir telur
  • 400 ml air
  • 400 gram gula pasir
  • 100 gram margarin, lelehkan
  • 150 gram susu kental manis
  • 2 sendok teh soda kue
  • 1/4 sendok teh garam

Cara membuat cake sarang semut :

  1. Pertama gosongkan gula pasir, kemudian masukkan air. Kemudian dinginkan, dan ukur 500 ml.
  2. Kemudian kocok lepas telur dan garam.
  3. Lalu masukkan campuran tepung terigu, soda kue dan maizena bergantian dengan karamel. Lakukan dengan terus mengayak dan mengaduk hingga rata.
  4. Setelah itu tambahkan susu kental manis dan juga margarin aduk aduk hingga rata.
  5. Siapkan loyang dan tuang dalam loyang tulban dengan ukuran diameter 22 cm yang diolesi dengan margarin dan ditaburi dengan tepung terigu.
  6. Kemudian oven dengan suhu 150 derajat celcius, menggunakan api bawah selama kurang lebih 90 menit hingga cakesarang semut matang sempurna.

Posting Komentar untuk "Resep Cara Membuat Cake Sarang Semut Empuk"

KLIK BERITA AYU TING TING LAIN NYA DI SINI
KLIK BERITA VIRAL LAIN NYA DI SINI